Header Ads Widget

Responsive Advertisement

Upacara Penutupan PLS SMAN 3 Bukit Batu Berjalan Khidmat

Bukit Kerikil- Upacara Penutupan Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) 2018 berjalan dengan khidmat di lapangan SMAN 3 Bukit Batu, pada Sabtu (14/07/2018).

Selaku Instruktur upacara Kepala SMAN 3 Bukit Batu Drs.Mustendi. Upacara diikuti oleh Majelis Guru yang tergabung dalam panitia PLS.Kepala SMAN 3 Bukit Batu menyampaikan rasa syukur terlaksana PLS/MOS dengan lancar dan tanpa ada kendala.

Ditempat terpisah Ketua Panitia Pelaksana PLS Iwan Taruna ketika ditemui media dakwah ini mengatakan PLS untuk pengenalan lingkungan sekolah agar tidak canggung memasuki sekokah baru.

Selain itu ia menambahkan PLS diikuti 85 orang siswa yang terdaftar di sekolah ini, masing masing siswa bisa saling kenal mengenal satu sama lain.

Laporan: Gunawan.R

Posting Komentar

0 Komentar